Okupasi

Okupasi adalah gaya bahasa pertentangan yang mengandung bantahan dan penjelasan.

Sebelumnya dia sangat baik, tetapi sekarang menjadi berandal karena tidak ada perhatian dari orang tuanya.
Ali sebenarnya bukan anak yang cerdas, tetapi karena kerajinannya melebihi kawan sekolahnya, dia mendapat nilai paling tinggi.

Gaya Bahasa

TERBARU

KALIMAT

KATA

EJAAN

Belum ada artikel