Pleonasme adalah gaya bahasa penegasan yang menggunakan kata-kata yang sebenarnya tidak perlu karena artinya sudah terkandung dalam kata sebelumnya.
Benar, saya melihat dengan mata kepala saya sendiri bahwa Tono berkelahi di tempat itu.
Dia maju dua langkah ke depan.